Download daftar riwayat hidup pppk sesuai bkn |
Format Daftar Riwayat Hidup PPPK doc - Apa kabar sahabat pppk ! Dalam kesempatan kali ini, kami bagikan Link Download Contoh Format Daftar Riwayat Hidup (DRH) PPPK Terbaru, bagi yang membutuhkan. Jadi mari simak postingan ini sampai tuntas.
Terkhusus bagi para pelamar pppk yang sudah dinyatakan lulus pasca sanggah PPPK tahun ini dan dapat melanjutkan ke tahap berikutnya yaitu tahapan pengisian Daftar Riwayat Hidup (DRH).
Didalam Pengisian Daftar Riwayat Hidup (DRH) ini, yang merupakan salah satu persyaratan administrasi yang wajib dilengkapi oleh para pelamar pppk yang mengikuti seleksi PPPK Guru dan lolos tahapan pasca sanggah.
Lama waktu biasanya untuk masa mengisi Daftar Riwayat Hidup (DRH) PPPK ini, kurang lebih selama Sembilan belas hari jika dilihat dari tahun sebelumnya, bisa saja terjadi perubahan ditahun ini.
Langkah Dalam Pengisian Daftar Riwayat Hidup PPPK
Berikut langkah-langkah yang harus diperhatkan oleh para pelamar pppk 2023 dalam mengisi Daftar Riwayat Hidup (DHR) ini, diantaranya:
1. Masuk ke situs resmi SSCASN dahulu.
2. Peserta bisa memasukan NIK lalu memilih untuk melakukan pengisian Daftar Riwayat Hidup.
3. Untuk mengisi bisa memulainya dari identitas diri, identitas pendidikan kemudian identitas pekerjaan.
4. Jangan lupa mencatumkan riwayat atau silsilah keluarga.
5. Jika pernah ikut organisasi bisa langsung mengisinya.
Cara Pengisian Daftar Riwayat Hidup (DHR) PPPK
Kalau berdasarkan dalam Peraturan Badan Kepegawaian Negara Republik Indonesia, tentang Petunjuk Teknis Pengadaan Pegawai Dengan Perjanjian Kerja, Berikut Contoh cara mengisi Daftar Riwayat Hidup (DRH) PPPK Untuk Keterangan identitas diri bisa diisi sebagai berikut:
1. Nomor Induk Kependudukan/NIK.
2. Nama.
3. Kabupaten/Kota Tempat lahir.
4. Tanggal Lahir.
5. Jenis Kelamin.
6. Agama/Aliran Kepercayaan.
7. Status Perkawinan.
8. E-mail.
9. Nomor Telepon/Handphone.
10. Alamat seperti Jalan, Kelurahan/Desa, Kecamatan, Kabupaten/Kota dan Provinsi.
11. Keterangan Badan seperti Tinggi, Barat Badan, Rambut, Bentuk Muka, Warna Kulit, Ciri Khas dan Cacat Tubuh.
12. Kegemaran/Hobby.
13. Harus ditulis dengan huruf capital/balok ber tinta hitam.
Download Format Daftar Riwayat Hidup PPPK
Supaya lebih memudahkan para pelamar pppk guru saat mengisi, dapat langsung mengunduh file doc contoh Daftar Riwayat Hidup (DRH) PPPK, silahkan Klik Link Download yang tersedia dibawah ini:
Daftar Riwayat Hidup PPPK Format KemenpanRB [DOWNLOAD]
Daftar Riwayat Hidup PPPK Format Dapodik [DOWNLOAD]
Daftar Riwayat Hidup PPPK Format Kemenkeu [DOWNLOAD]
Format Surat Keterangan Kerja [DOWNLOAD]
Format Surat Lamaran PPPK Teknis [DOWNLOAD]
Format Surat Pernyataan PPPK Teknis [DOWNLOAD]
Kesimpulan
Itulah pembahasan terkait Link Download Daftar Riwayat Hidup (DRH) PPPK Terbaru dan beberapa lainnya. Kurang lebih mohon dimaafkan, mudah-mudahan bisa berguna dan semoga bermanfaat.
Untuk lebih lengkapnya telusuri GoogleNews, terima kasih.
Tag:
daftar riwayat hidup,
daftar riwayat hidup pppk,
format daftar riwayat hidup pppk 2023,
download daftar riwayat hidup pppk,
contoh pengisian daftar riwayat hidup pppk,
download daftar riwayat hidup pns terbaru,
daftar riwayat hidup pns 2023,
daftar riwayat hidup cpns pdf,
format daftar riwayat hidup pns,
daftar riwayat hidup pppk teknis,
daftar riwayat hidup pns sesuai bkn,