Lengkap! Kumpulan Soal PPPK Teknis 2023 Beserta Kunci Jawaban |
Layarmaya.id - Halo sahabat PPPK teknis, berikut kami bagikan contoh soal PPPK Teknis 2023 beserta kunci jawaban. Jadi simak terus postingan ini sampai tuntas..!
Perlu kalian ingat bahwa pendaftaran PPPK lewat sscasn.bkn.go.id.
Selain memberi ulasan terkait contoh soal pppk teknis 2023 beserta kunci jawaban, Lihat pula cara membuat akun di portal sscasn.bkn.go.id.
Dan untuk setiap pertanyaannya juga kami sertakan dengan kunci jawaban sehingga kalian bisa dengan mudah mengoreksi hasil belajar sendiri.
Kami sarankan untuk memperbanyak latihan soal PPPK agar mempersiapkan diri menghadapi tes PPPK dan CPNS khususnya terkait Kompetensi Teknis guru.
Penting pula kalian cermati setiap pertanyaan yang ada, kemudian berikan jawabanmu terlebih dahulu.
Jadi, selain belajar dari soal-soal yang ada dalam postingan ini, kalian juga harus cari referensi lainnya untuk belajar.
Karena semakin banyak referensi yang kalian baca atau kerjakan, pastinya semakin siap menghadapi tes PPPK.
Contoh Soal PPPK Teknis 2023 Materi Kompetensi Teknis Lengkap Kunci Jawaban Kemampuan Teknis Guru:
1. Apabila dalam proses belajar peserta didik melakukan sesuatu sampai dengan mendapatkan respon yang tepat dan sesuai dengan apa yang diinginkan serta menghilangkannya apabila dirasakan tidak sesuai, hal ini merupakan prinsip belajar dari?
a. Konseptualisasi.
b. Conditioning.
c. Trial and error.
d. Stimulus respon.
e. Shaping.
2. Peserta didik diminta untuk membuat dugaaan pada populasi hewan langka yang semakin sedikit hal ini termasuk kegiatan untuk mengembangkan kecerdasan?
a. Visual spasial
b. Verbal linguistic
c. Naturalis
d. Logis matematis
e. Kinestetis
3. Peserta didik dalam suatu kelas gaya belajarnya beragam ada yang visual, auditori, dan kinestetik. Namun kegiatan pembelajaran selama ini masih banyak yang konvensional- klasikal. Agar dapat memenuhi ketiga gaya belajar tersebut, guru perlu?
a. Menggunakan metode ceramah, diskusi, tanya jawab
b. Menggunakan media komik pembelajaran dan buku paket
c. Menggunakan program audio dan modul
d. Menggunakan media audio, video, dan percobaan
e. Menggunakan modul dan powerpoint
4. Merancang berbagai kegiatan menulis di kelas tinggi, berikut adalah kegiatan menulis lanjutan di kelas tinggi, kecuali...
a. Menulis tentang berbagai topik.
b. Menulis pengumuman.
c. Menulis pantun.
d. Menulis memo.
5. Kehangatan dan keantusiasan, kebermaknaan dan menghindari penggunaan respon negatif adalah bagian dari ….
a. Tujuan motivasi
b. Tujuan mengadakan penguatan
c. Komponen-komponen mengadakan penguatan
d. Prinsip penggunaan penguatan
6. Kemampuan berfikir untuk mengoperasikan kaidah-kaidah logika tapi masih terkait dengan obyek obyek bersifat konkrit merupakan ciri-ciri kemampuan anak berusia
a. 0 - 2 tahun
b. 2 -- 7 tahun
c. 7 -- 11/12 tahun
d. 11/12/ -- 14/15 tahun
7. Dalam menerapkan strategi pembelajaran berbasis multiple intelegensi, ada langkah-langkah yang dapat digunakan antara lain..
a. Membuat kebijakan baru mengenai strategi pembelajaran.
b. Mengkaji Kembali apa yang telah dipelajari oleh peserta didik.
c. Memberdayakan semua intelegensi yang dimiliki peserta didik.
d. Menyediakan fasilitas yang lengkap untuk semua jenis kecerdasan.
8. Hal yang mengandung makna Pancasila sebagai kaidah dasar Negara bersifat ..
a. jujur dan adil
b. mengikat dan memaksa
c. sementara dan selamanya
d. sebenarnya dan sejujurnya
9. Upaya guru dalam memanfaatkan hasil analisis untuk menentukan ketuntasan belajar antara lain sebagai berikut ...
a. menentukan kriteria keberhasilan belajar.
b. mengklasifikasi siswa berdasarkan hasil capaian belajarnya.
c. mencari letak kelemahan secara umum dilihat dari kriteria keberhasilan yang diharapkan
d. merencanakan pengajaran remidi
10. Yang merupakan kalimat petunjuk adalah ..
a. Minumlah obat ini setelah makan!
b. Aduh, aku lupa membawa obat maag!
c. Benarkah rumah Pak Ahmad bercat hijau?
d. Alangkah indahnya pemandangan di desa ini!
11. Tolak ukur dari Kompetensi Dasar yang dipelajari siswa sehingga muatan kemampuan yang ada di dalamnya harus sejalan dengan muatan kemampuan pada Kompetensi Dasar. Komponen yang dimaksud adalah....
a. Kompetensi Inti.
b. Kompetensi Dasar.
c. Indikator Pencapaian Kompetensi.
d. Tujuan Pembelajaran.
12. Penilaian portofolio dapat dilaksanakan dengan cara ..
a. memberikan penilaian menyeluruh terhadaptugas-tugas peserta didik.
b. mengumpulkan lembaran-lembaran jawaban hasil tes harian dan ulangan akhir semester tiap peserta didik.
c. mengumpulkan hasil kerja masing-masing peserta didik yang telah diberikan masukan baik oleh guru dan rekan peserta didik dalam suatu album sebagai bukti hasil belajar.
d. mengumpulkan lembaran-lembaran jawaban hasil ulangan tiap peserta didik untuk melihat kesulitan peserta didik dalammemahami pokokbahasan tertentu dankemudian diberikan pembelajaran dan tes remidi.
13. Penggunaan huruf kapital di bawah ini yang benar adalah...
a. kapan bapak berangkat? tanya dirman
b. Presiden jokowi berkunjung ke blora.
c. Dari Ave Maria ke Jalan Lain ke Roma
d. teluk bone sungguh indah dan mengagumkan.
14. Teori yang menyatakan bahwa peserta didik selama kegiatan belajar lebih ditekankan untuk aktif berpikir, menyusun konsep-konsep serta memberi makna tentang hal-hal yang dipelajari dan yang paling penting terwujudnya belajar adalah niat peserta didik itu sendiri merupakan aliran dari teori?
a. Kontruktivisme.
b. Behavioristik.
c. Humanistik.
d. Sibernetik.
e. Kognitivistik.
15. Kegiatan pembelajaran yang diawali dengan pemberian rangsangan, mengidentifikasi masalah, melakukan pengumpulan data dan mengolah data sehingga mampu memberikan pembuktian dan menarik kesimpulan, sesuai dengan model pembelajaran?
a. Problem based learning.
b. Inquiry learning .
c. Discovery learning.
d. Integrated learning.
e. Project based learning.
16. Contoh penerapan teori behaviorisme yang dilakukan oleh guru saat ini dalam media digital dalam praktik pembelajaran adalah?
a. Internet dan Powerpoint
b. Internet dan media Zoom
c. Powerpoint dan Microsoft Word
d. Google dan Youtube
e. Powerpoint dan multimedia
17. Guru mempelajari latar belakang masalah, seluk beluk dan permasalahan peserta didiknya, ketika kemudian guru memberikan informasi atau pengetahuan yang memadai peserta didiknya, maka hal ini merupakan tahapan kreativitas dalam?
a. Iluminasi
b. Verifikasi
c. Inkubasi
d. Persiapan meletakkan dasar
e. Produksi
18. Belajar merupakan usaha pemberian makna oleh peserta didik kepada pengalamannya melalui asimilasi dan akomodasi yang menuju pada pembantukan struktur kognitifnya, memungkinkan mengarah kepada tujuan tersebut. Merupakan teori belajar?
a. Konstruktivisme
b. Humanisme
c. Behaviorisme
d. Sibernetik
e. Kognitivisme
19. Apabila peserta didik belum siap untuk melakukan keterampilan berpikir tingkat tinggi. maka strategi yang dilakukan guru adalah?
A. Mengidentifikasi peserta didik baik yang sudah siap maupun yang belum siap untuk mengikuti pembelajaran dengan proses berpikir tingkat tinggi.
B. Tetap melakukan kegiatan pembelajaran dengan keterampilan berpikir tingkat tinggi dengan meminta peserta didik untuk fokus.
C. Membentuk kelompok peserta didik dengan kemampuan yang heterogen dalam proses pembelajaran.
D. Mengubah perencanaan pembelajaran yang disesuaikan dengan kemampuan dan keterampilan peserta didik yang heterogen.
E. Membangun terlebih dahulu jembatan penghubung antara proses berpikir tingkat rendah menuju berpikir tingkat tinggi.
20. Ada banyak model pembelajaran yang dapat digunakan dalam mengimplementasikan pendekatan saintifik, satu di antaranya adalah model pembelajaran kooperatif (cooperative learning). Pembelajaran kooperatif adalah..
A Strategi pembelajaran yang mengintegrasikan metode, bahan ajar dan media pembelajaran secara sistematis.
B. Strategi pembelajaran yang terstruktur secara sistematis di mana siswa bekerjasama dalam kelompok-kelompok kecil.
C. Strategi pembelajaran yang menyajikan situasi permasalahan kepada siswa dan dapat berfungsi sebagai batu loncatan dalam penyelidikan.
D. Strategi pembelajaran individual yang terstruktur secara sistematis dimana siswa bekerja masing-masing.
E. Strategi pembelajaran yang melibatkan perilaku koreksi diri.
Itulah beberapa kumpulan contoh soal latihan kompetensi teknis tes PPPK yang telah dilengkapi dengan kunci jawabannya.
Untuk tahu informasi seputar PPPK Teknis dan Soal PPPK lainnya telusuri GoogleNews, mudah-mudahan dengan postingan ini berguna dan terima kasih telah berkunjung.()
Catatan: Harus kalian tahu terkait kumpulan contoh soal pppk ini, merupakan latihan kompetensi teknis tes PPPK nanti, belum tentu dalam tes sesungguhnya tapi kemungkinan soal-soal diatas juga ada dalam tes nantinya.
Dan ini merupakan Contoh soal latihan saja atau ditujukan hanya sebagai referensi untuk Anda belajar sebelum memulai tes.
Tag: contoh soal pppk,soal pppk teknis 2023 pdf,contoh soal pppk teknis 2023,soal pppk kompetensi teknis,soal pppk teknis pdf,contoh soal kompetensi teknis,soal kompetensi teknis pdf,kumpulan soal p3k guru dan jawabannya,100 soal p3k guru sd,download kumpulan soal p3k dan jawabannya pdf,soal kompetensi teknis pedagogik,contoh soal pppk,